Agama sebagai seperangkat nilai-nilai normatif yang melampaui batas waktu, tempat, fungsi dan manfaat, dalam pelaksanaannya bagi umat masih problematis. Bagaimana agar agama dapat difungsikan dan "dirasakan" sebagaimana mestinya, yaitu umat harus mengerti dan memahami substansi nilai yang dikandung di dalamnya. Oleh karena itu, umat harus melakukan apresiasi intelektual atau penelitian ilmiah a…
Buku ini membahas tentang metode penelitian agama. buku ini menawarkan sebuah arah baru penelitian agama yaitu tidak hanya bersifat teologis - normatif melainkan juga bersifat empiris- sosiologis untuk wilayah pertama diperlukan corak penelitian agama yang bersifat analisis kritis dengan mengedepankan pendekatan filosofis sehingga kajian-kajian keagamaan yang bersifat apologetik bisa dihindari.