Indeks Artikel
Al-na'at wa al-man'ut dan ketentuannya dalam kalimat sempurna
Bahasa adalah salah satu unsur kebudayaan umat manusia yang membedakan suatu kelompok masyarakat dengan kelompok masyarakat lainya, suatu etnis dengan etnis lainnnya dan suatu bangsa dengan bangsa lainnya. Bahasa merupakan unsur bunyi yang menjadi alat komunikasi manusia satu sama lain dalam mnyampaikan ide-idenya. Setiap babasa memiliki ciri khas yang membedakan dengan bahasa lain, baik dari segi struktur bahasa tersebut maupun daai segi kuantitas masyarakat penuturya.rnBahasa Arab sebagai salah satu bahasa mayor di dunia, memiliki setumpuk keistimewaan dan ciri khas yang membedakan dengan bahasa lainnya. Sebagai alat komunikasi, bahasa adalah alat untuk menyampaikan pikiran dan perasaan yang dapat dinyatakan dengan bunyi atau tulisan. Bunyi-bunyi yang didengar atau diucapkan dan huruf-huruf yang dibaca atau ditulis, bukanlah merupakan simbol-simbol tak beraturan dan tak bermakna,akan tetapi mernpunyaì kaidah-kaidah dan makna-makna spesifik.
No copy data
No other version available