Indeks Artikel
Sumber rujukan karya tulis ilmiah di perpustakaan
Karva tulis ilmiah merupakan hasil tulisan yang menuruti suatu aturan tertentu. Aturan tersebut merupakan prasyarat tata tulis yang telah dilakukan masyarakat akademik, Khusus untuk TAIN Alauddin Makassar, prasyarat tersebut tertuang dalam buku : Pedoman Penulisan Karya Ilmiah (Skripsi, Tesis, dan Disertasi) lAIN Alauddin Makassar. Secara umum, penulisan karya tulis ilmiah dilakukan dalam tiga tahap, yaitu tahap pra penulisan (pre-writing), tahap penilisan (writing), dan tahap perbaikan (revision). rnPada tahap pra penulisan, penuhs membuat rangcangan penulisan. Semua bahan penting dicantuinkan dalam rancangan tersebut. Untuk melakukan penulisan memerlukan literatur atau rujukan yang relevan dengan masalah yang akan ditulis. Pada tahap penulisan, penulis mewujudkan rancangan tertulis yang telah dibuatnya. Semua bahan penting yang telah disiapkan mulai ditulis, Hasil tulišan tahap ini biasa disebut kertas kerja pertama (first draft). Setelah tahap penulisan, penulis memasuki tahap perbailcan dan penyempurnaan.
No copy data
No other version available