SKRIPSI
Peranan tuan guru haji (TGH) Abubakar Husainy dalam mengembangkan Islam di Bina Nusa Tenggara Barat (NTB)
peranan TGH.Abubakar Husainy merupakan tokoh sentral dan panutan masyarakat di Bima pada saat itu, karena dan keilmuan dan krismatik yang dimiliki TGH.Abubakar Husainy menjadi bima sebagai bumi Al-Quran dan mengembangkan dalam bentuk lembaga pendidikan Darul Al-Qur'an Bima dam dsan dialihkan kemesjid Abuzar Al-Gifari menjadi pusat pembinaan al-Quran yang berada di pondok pesantren Al-Husainy di bawah pimpinan TGH.Ramli H.Ahmad menantu dari TGH.Abubakar Husainy. dibawah pimpinan TGH.Ramli H.Ahmad megembangkan lembaga pendidikan pondok pesantren Al-Husany untuk mencetak kader-kader Qori-Qori'ah dan Hafiz-Hafizh Al-Quran. dan semua itu adalah hasil pemikiran TGH.Abubakar Husainy yang dikembangkan oleh murid-murid generasi penerusnya paska wafat.
No other version available