Text
Arifuddin Nurdin : sang nakhoda kapal tua
Bermula dari krisis listrik awal tahun 2005. Kala itu, pemadaman bergilir nyaris terjadi setiap hari di Sulawesi Selatan (Sulsel). Penyebabnya, PLTA Bakaru yang menjadi andalan pemasok enerli listrik di Sistem Sulses tidak dapat beroperasi secara optimal akibat sejumlah faktor yakni, debit air berkurang, terjadinya dedimentasi, kemarau panjang, dan pemeliharaan (major overhull). Pemadaman bergilir semakin parah ketika PLTA Bakaru harus keluar dari sistem karena pemeliharaan. Buku ini menggambarkan tentang kondisi kelistrikan di Sulsel secara komprehensif.
No other version available