SKRIPSI
Analisis tingkat pemanfaatan fitur"pencarian spesifik"pada opac slims di perpustakaan universitas bosowa 45 makassar
jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif.Metode utama yang digunakan penulis untuk mendapatkan data-data atau informasi dalam penelitian ini ialah kuesioner,sedangkan metode pendukunya berapa observasi.wawancara dan dokumentasi.populasi dalam penelitian ini adalah jumlah rata-rata pengunjung perpustakaan universitas bosowa 45 makassar 20 pengunjung perhari dan sampel 20 responden diambil dari 5% tingkat kesalahan.
No other version available