SKRIPSI
Peranan perpustakaan sekolah dalam menunjang proses pembelajaran siswa-siswa di SMP Negeri 2 palangga kabupaten Gowa
skripsi ini membahas tentang Peranan perpustakaan sekolah dalam menunjang proses pembelajaran siswa-siswa di SMP Negeri 2 palangga kabupaten Gowa. tujuna penelitian adalah untuk mengeathui sejauh mana peranan perpustakaan SMP Negeri 2 Pallangga dalam menunjang proses belajar mengajar. jenis penlitian ini adalah penelitian deskriptif yakni penlitian yan mendeskripsikan mengenai fakta-fakta antar fenomena yang diselidiki. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Peranan perpustakaan sekolah dalam menunjang proses pembelajaran siswa-siswa di SMP Negeri 2 palangga dalam menunjang proses belajar menajar dari segi kolkesi buku paket sudah memadai, sedangakan yang menadi kendala utama adalah kurangnya tenaga pengelola perpustakaan.
No other version available