SKRIPSI
Kreativitas guru dalam pengelolaan perpustakaan sekolah di SMA Negeri 1 Soromandi kabupaten Bima
Hasil penelitian ini menujukkan bahwa Kreativitas guru dalam pengelolaan perpustakaan sekolah di SMA Negeri 1 Soromandi kabupaten Bima di anggap kreativitas dalam pengelolaan perpustakaan yang berkaitan. sedangkan koleksi dan perplengkapan perpustakaan sudah memenuhi kriteria perpustakaan. kendala yang di hadapi oleh guru dalam proses pengelolaan perpustakaan sekolah yaitu dalam hal pengadaan bahan koleksi karena kegiatan tersebut diambil alih oleh kepala sekolah dalam hal ini menunjukan bahwa kurangnya kepercayaan pihak sekolah terhadap pengelola perpustakaan.
No other version available