Text
Immanuel Kant dan Karyanya: pengantar menuju filsafat kritis
buku ini menggambarkan arya karya Kant terletak pada relevansi yang semakin besar untuk mengaktualisasikan karya - karya Kant , yang pada pokoknya merupakan analisis kritis terhadap akal manusia ( Vernunftkritik ) ke dalam zaman , di mana masyarakat kita nampaknya semakin terseret ke dalam hiruk pikuknya sains dan teknologi . Bahayanya justru terletak dalam " peringatan " yang gencar , seolah - olah kita tidak boleh tertinggal dalam perkembangan sains dan teknologi , karena dengan " peringatan " itu sekaligus dilupakan juga bahwa yang seharusnya menentukan perkembangan sains dan teknologi itu adalah kita sendiri . Dan bukannya " kita tidak boleh tertinggal " .
No other version available