Text
Tradisi Ma'doja Bine pada Masyarakat Tani di Kelurahan Ujung Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng (Studi Sejarah dan Budaya Islam)
Skripsi ini membahas bahwa, 1) Eksistensi tradisi ma'doja bine pada masyarakat tani di Kelurahan Ujung Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng, yaitu tradisi ini merupakan tradisi turun temurun dari nenek moyang dan masih dilakukan oleh masyarakat hingga saat ini. 2) Prosesi berlangsungnya tradisi ma'doja bine pada masyarakat tani di Kelurahan Ujung Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng, yaitu prosesi pra pelaksanaan, prosesi pelaksanaan dan prosesi pasca pelaksanaan. 3) Nilainilai Islam terhadap tradisi ma 'doja bine pada masyarakat tani di Kelurahan Ujung Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng, yaitu nilai agidah, nilai humanism, nilai gotong royong, nilai silaturahim, nilai kesyukuran, dan nilai musyawarah.
No other version available