Seorang laki-laki mengeluhkan penyakitnya kepada Nabi saw. sehingga beliau bersabda, “Engkau harus membaca Al-Qur’an.” [al-Suyuthi al-Itqân I/423] Al-Qur’an mengandung rahasia-rahasia menakjubkan dan perbendaharaan ketuhanan yang mengagumkan. Rasulullah saw. menegaskan, “Sungguh keajaiban-keajaibannya tak akan pernah habis,” (HR al-Hakim dan ad-Darimi). Cukuplah kita s…
Problematika yang dihadapi pada penelitian dengan menggunakan pendekatan studi area dalam studi islam dan komunitas muslim berbanding lurus besarnya dengan objek dan luas wilayah yang akan diselidiki. Semakin kompleks objek yang menjadi sasaran penyelidikan dan semakin luas wilayah yang dijangkaunya. Buku Metodologi studi Islam ini akan memandu mahasiswa untuk memahami konsep, metode dan pendek…
Sejak dulu kala, orang-orang Arab dikenal luas sebagai bangsa yang gemar bersyair dan menghafal kata-kata indah penuh makna. Hal ini menjadi tradisi turun-temurun hingga sekarang. Kata-kata indah itu seperti berserakan bak mutiara yang terbuang. Buku ini mencoba mengumpulkan semua kata mutiara penuh hikmah itu dalam satu kumpulan kata yang dikenal luas dengan sebutan “mahfuzhat” (kata-kata …
Kisah Firaun dan Musa begitu populer dalam sejarah dan riwayat-riwayat hadis serta dalam Kitab Perjanjian Lama. Sosok Raja Mesir itu dikenal sebagai penguasa paling tiran di antara para penguasa Mesir lainnya, terutama terhadap Bani Israil, kaum Nabi Musa. Puncaknya adalah saat dia menentang dakwah Nabi Musa, mendaku sebagai Tuhan dan memerintahkan Haman untuk mendirikan bangunan tinggi menjula…
Buku ini tentang konsep al-qur'an atau kajian tafsir tematik atas sejumlah persoalan masyarakat. Dimana buku ini membahas tentang lingkungan hidup dalam al-qur'an, interaksi sosial dengan non-muslimin dalam al-qur'an, doa dalam al-qur'an
Nahjul Balaghah Jilid 3 berisi ungkapan-ungkapan hikmah dari Amirul Mukminin Kw. Tidak salah bila dikatakan bahwa tak ada ungkapan yang secara kualitas mengalahkan ungkapan-ungkapan dari suami Sayyidah Fathimah az-Zahra Ra. itu kecuali hadits Nabi Muhammad Saw. Seluruhnya berjumlah 489 (dengan pengulangan), memuat beragam tema dan pokok soal. Sifatnya, secara isi padat, namun luas secara pemakn…
Nahjul Balaghah Jilid 2 memuat surat-surat Amirul Mukminin Sayyidina Ali bin Abi Thalib. selama ia menjabat sebagai khalifah. Bagian besar darinya ditujukan kepada musuh bebuyutannya, Mu’awiyah bin Abu Sufyan, seorang Gubernur Suriah, yang menuduhnya sebagai inisiator terbunuhnya Utsman bin Affan Ra., padahal itu hanya dalih untuk mengkudeta. Ada pula surat yang ditujukan kepada putra-putrany…
Amtsal Al-Qur'an (perumpamaan) adalah menampak- kan pengertian yang abstrak dalam bentuk yang indah dan singkat yang mengena dalam jiwa. Perumpamaan memiliki kedudukan yang sangat tinggi, karena memiliki peran yang sangat penting untuk meyakinkan, memberikan pemahaman yang cepat, dan menghilangan keraguan serta kemusykilan. Buku ini menghimpun tentang perumpamaan-perum- pamaan setelah mengemuka…