Abad 21 diidentikan dengan abad informasi, era globalisasi dan era keterbukaan informasi diharapkan informasi terpenuhi dengan cepat, tepat, bernilai akurat serta efisien baik dari segi waktu maupun biaya Mampukah perpustakaan maupun pustakawan menyajikan layanan seperti itu? Ini menunjukkan terjadi perubahan dalam pelayanan, penyebaran dan pencarian informasi antara perpustakaan dan pemustaka.…
buku ini mempelajari tentang codeigniter sebagai framework dan mengaplikasikannya ke dalam bentuk web aplikasi yang dilengkapi dengan studi kasus pembuatan aplikasi perpustakaan. isi materinya diantara lain pembuatan database, membuat halaman pengunjung, membuat transaksi peminjaman, membuat laporan seperti laporan data buku dan laporan transaksi peminjaman, serta IP untuk membuat client-server
Skripsi ini memmbahas bahwa penerapan fungsi manajemen sumber daya manusia di perpustakaan sekolah tinggi teologi Indonesia Timur (STT INTIM) Makassar telah dilakukan dengan baik. Dalam mengelola sumber daya manusia yang ada, perpustakaan telah menerapkan fungsi-fungsi manajemen yaitu perencanaan, pengorganisasian, penggerakan/pelaksanaan, dan pengawasan. Hanya saja pelaksanaan fungsi-fungsi te…
Skripsi ini membahas tentang Pemahaman Pustakawan terhadap kode etik Pustakawan di Perpustakaan B.J Habibie Politeknik Negeri Ujung Pandang. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana Pemahaman Pustakawan terhadap kode etik Pustakawan di Perpustakaan B.J Habibie Politeknik Negeri Ujung Pandang (2) Bagaimana penerapan kode etik pustakawan terhadap kinerja pustakawan di Perpustakaa…
Skripsi ini membahas tentang “Pemanfaatan Jurnal Elektronik oleh Mahasiswa di Perpustakaan Universitas Mega Rezky Makassar”. Pokok permasalahan dari skripsi ini adalah tingkat pemanfaatan jual elektronik oleh mahasiswa di perpustakaan Universitas Mega Rezky Makassar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pemanfaatan jurnal elektronik oleh mahasiswa di perpustakaan Universitas Mc…
Skripsi ini membahasas bahwa dalam pengelolaan arsip dinamis di Kantor Camat Kecamatan Maiwa Kabupaten Enrekang dalam hal pengelolaan arsip dinamis terbagi menjadi empat kategori yaitu penciptaan, penggunaan, pemeliharaan dan penyusutan. Adapun faktor-faktor yang menghambat dalam proses pengelolaan arsip dinamis di kantor camat maiwa yaitu belum adanya ruangan khusus untuk pengelolaan arsip seh…
Skripsi ini membahas tentang relevansi ketersediaan koleksi perpustakaan terhadap kebutuhan informasi pemustaka di perpustakaan SMA PGRI Sungguminasa kabupaten Gowa. Masalah yang di angkat penelitian ini adalah berapa besar relevansi ketersediaan koleksi dengan kebutuhan informasi pemustaka di perpustakaan SMA PGRI Sungguminasa kabupaten Gowa.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode admin memperkenalkan konten Youtube di channel Perpustakaan Utsman Bin Affan Universitas Muslim Indonesia official sebagai media promosi dilakukan dengan beberapa macam metode yaitu dengan adanya promosi konten YouTube perpustakaan, mengelola akun channel YouTube, membuat konten menarik untuk menumbuhkan prospek baru, dan menyebarkan konten YouTube ke b…
Skripsi ini membahas tentang “Persepsi pemangku Kepentingan (Stakeholder) Perpustakaan terhadap kondisi perpustakaan SD Negeri 69 Balangbalang, Kelurahan Balakia, Kecamatan Sinjai Barat, Kabupaten Sinjai”. Dalam hal ini rumusan masalah yang diangkat sebagai pembahasan yakni: Bagaimana kondisi tata kelola perpustakaan SD Negeri 69 Balang-balang, kelurahan Balakia, Kecamatan Sinjai Barat, Kab…
Skripsi ini membahas bahwa ada hubunyan peran guru dengan minat kunjung siswa variabel (X) dilihat dari jawaban responden mulai angket yang di bagikan dengan jumlah responden 67 orany mulai dari kelas VII-IX yang setiap kelas yang di ambil sampel adalah siswa yang berkunjung ke perpustakaan. Kemudian ditabulasi sehingga diperoleh rentang skor (2.345 - 467) sebesar 2.222 termasuk dalam interval …