Skripsi ini membahas mengenai perkawinan dalam rana wilayah lokal yaitu Kabupaten Pangkep sebagai suatu upaya menggali dan menanamkan kembali nilai-nilai kearifan lokal dalam pembentukan karakter dan identitas suatu daerah. Merupakan suatu hasil kajian sejarah budaya yang secara khusus membahas mengenai integrasi budaya Islam dengan budaya lokal dalam upacara perkawinan,memaparkan tahapan a…
Skripsi ini membahas mengenai upacara perkawinan dalam rana wilayah lokak yaitu Kabupaten Jeneponto sebagai suatu upaya menggali dan menanamkan kembali nilai-nilai kearifan lokal dalam pembentukan karakter dan identitas suatu daerah. korontigi di desa Bangkalaloe Kabupaten Jeneponto merupakan salah satu ritual dalam prosesi pernikahan dengan menggunakan daun pacar yang melambangkan kesucian.
Skipsi ini adalah studi tentang Integitas Budaya Islam Dengan Budaya Lokal Dalam Upacara Perkawinan di Batiling Desa Batara Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep. Hasil penelitian ini pelaksanaan upacara perkawinan di Batiling Desa Batara Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep melalui beberapa proses dan tahapan mulai dari proses sebelum nikah ( Mamanu-manu ), Ma'duta atau Assuru ( Lamaran ), Ma…
Buku ini membahas tentang penyamarataan gender antara laki-laki dan perempuan dalam persamaan hak dalam perspektif islam
Buku ini membahas tentang masyarakat Rao-Rao dimana masa berkunjungnya sekarang berubah menjadi terbuka dan mengglobal. Dulu laki-laki Rao-Rao terutama wanitanya tidak boleh menikah selain dengan orang yang ada dalam negeri tetangga tersebut.
keunikan dan keanekaragaman budaya tradisional itu terwujud dalam bentuk gaagasan, ide, dan nilai-nilai luhutr serta benda-benda budaya yang tersebar dalam masyarakat sulawesi selatan.
Penelitian ini membahas tentang adat pernikahan masyarakat mandar di kecamatan ulumanda abupaten majene. adapun penelitian ini adalah bagaimana adat pernikahan masyarakat mandar di kecamatan ulumanda kabupaten majene.
Bentuk adat perkawinan masyarakat Muslim Sinjai ditinjau dari segi sosial budaya, memilki ciri khas tersendiri yang dibingkai dalam sistem pangngaderreng dan menekankan unsur sarak. Prosesi perkawinan ideal dalam budaya lokal tersebut berdasar adat dan tradisi melalui beberapa tahap meliputi mammanu'manu, madduta, mappettuada, mappacci, tudangbotting, dan marola. Prosesi perkawinan tersebut dal…