generasi milenial yang akan dihadapi para guru saat ini dan di masa yang akan datang; bahwa menjadi guru adalah provesi sekaligus passion agar para guru bisa beradaptasi dengan pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
ali bin abi thalib r.a. terkenal; dengan pengetahuannya yang sangat luas tentang islam, sehingga tak heran bila dia adalah salah satu sahabat nabi yang paling banyak meriwayatkan hadis. gelar agung babul' ilmi (gerbangnya ilmu) disematkan nabi muhammad saw kepadanya.
perkembangan keilmuan komunikasi ternyata tidak hanya sampai pada tataran konsep dan teori saja. berbagai cabang ilmu yang menyertainya membuat ilmu komunikasi menjadi implementasi dan kaya dengan kajian-kajian baru. semiotika sebagai salah satu disiplin ilmu yang notabene berangkat dari sastra, mampu menjadi bagian penting yang menarik untuk dipahami.
revolusi industri 4.0 (41R) dicirikan dengan serangkaian teknologi baru yang menggabunggakan dunia fisik, digital, dan biologis yang mempengaruhi smeua disiplin ilmu, ekonomi, industri, bahkan menetang gagasan tentang apa arti menjadi manusia.
indonesai dibangun di artas pondasi kokoh berupa nilai-nilai ideologis yang bertumpu pada pancasila dan pandangan hidup yang berlandaskan agama serta berkepribadian yang berbasis kebudayaan nasional yang melekat dengan eksistensi bangsa diperkuat jiwa dan daya perjuangan kebangsaan yang menyejarah dalam lintasan perjalanan bangsa ini.
melalui pemikiran dan tangan thariq bin ziyad, islam berhasil masuk dan menguasai semenajung iberia. butuh waktu yang panjang dan berat untuk mencapai titik tersebut. sastra, ilmu pengetahuan, dan seni pun ikut berkembang di andalusia.
sosiologi politik merupakan subbidang yang muncul dan berkembang dalam sosiologi kontemporer dan ilmu politik. sosiologi politik merupakan penggabungan dari dua dispilin ilmu yaitu, ilmu npolitik dan ilmu sosial, yang kemudian dapat dikategorikan sebagai subbidang dan sosiologi kontemporer atau dari ilmu politik sehingga, menjadi suatu kajian ilmiah apabila sosiologi politik merupakan bagian bi…
teori retorika aristoteles berpusat pada pemikiran mengenai retorika yang sering disebutnya sebagai alat persuasi (bujukan). pada intinya, teori retorika milik aristoteles menyebutkan efektivitas persuasi ditentukan oleh kualitas komunikator dalam menyampaikan bukti logos (logika) pathos (emosi), dan ethos (etika atau kreadibilitas).
kini, teknologi baru seperti komputer dan ponsel yang umumnya digambarkan sebagai ancaman terhadap struktur linguistik dan sosial. terkait isu sosial, timbul kekhawatiran pertemuan tatap muka akan kurang karena kita mengganti pertemuan fisik dengan surel atau pesan teks.
dalam kehidupan sehari-hari kita banyak menggunakan statistik untuk keperluan tertentu meskipun tidak secara eksplisit kita sebut statistik. kita terbiasa menghitung pendapatan rata-rata tiap bulan, misalnya untuk memperikrakan kemampuan pembayaran kebutuhan hidup.