buku ini menjelaskan tentang pengarahan oleh tenaga pengajar atau pustakawan dalam pendidikan siswa atau pemustaka dalam memacu proses belajar dengan menguasai teknik literasi informasi.
buku ini meliputi penjelasan mengenai aplikasi komputer yang sedang tren di era sekarang. termasuk Windows XP, Office "X", Works 7, foto digital dan lain-lain. juga membahas tentang cara mengoperasikan komputer, menggunakan -mail, dan menjelajah internet.
penjelasan detail mengenai proses rumit dari pengatalogan untuk penelusuran informasi secara online. pnjelasannya meliputi database katalog, software dan hardware, pemustaka, dan aplkasi penelusuran web.
Buku ini merupakan kumpulan esay dan seminar hasil perptemuan internasional yang membahsa tentang pentingnya kontrol otoritas dalam mengorganisasikan dan mengakss informasi. Buku ini juga merupakan prosiding konferensi internasional "Authorithy Authority control in organizing and accessing information: definition and international experience" di Florence, Itali, 10-12 Februari 2003 dan "kuarta…
Buku ini berisi tentang penjelasan mngenai katalog subyek untuk tenaga pengajar jurusan ilmu perpustakaan dan pelajar ilmu perpustakaan. buku ini juga dilengkapi dengan contoh beserta penjelasan katalognya.
Buku ini berupa thesaurus berbahasa Jerman edisi webster.
buku ini membahas tentang prosedur cara mengkatalog peta.
buku ini menjelaskan tentang dasar-dasar informasi literasi di era informasi. buku ini ditulis untuk mendukung pendidikan bermutu bagi mahasiswa sekolah tinggi dalam melakukan penelitian menggunakan literasi informasi.