Skripsi ini membahas tentang tradisi ziarah pada makam Syekh Yusuf al-Makassari oleh masyarakat Dusun Asramayya Kecamatan Bontoramba Kabupaten Jeneponto. Adapun pokok masalah yang dibagi menjadi tiga bagian yaitu, 1) Bagaimanakah eksistensi ziarah kubur pada makam Syekh Yusuf alMakassari di Kobbang? 2) Bagaimanakah prosesi dalam melaksanakan ziarah yang dilakukan oleh masyarakat Dusun Asramayy…
Skripsi ini membahas tentang kisah “Syekh Yusuf AlMakassari Tuanta Salamka” (Hidup dan Perjuangannya). Syekh Yusuf digelar dan di daulat oleh Masyarakat Gowa Makassar sebagai Tuanta Salamka karena Syekh Yusuf pada masa itu diyakini dapat mendo'akan masyarakat dan sebagai penghantar keinginan masyarakat. Penulis skripsi ini mencoba mengangkat ketokohan Syekh Yusuf dan kisah kehidupan Syekh Y…