Buku ini memuat enam puluh unit percakapan yang berhubungan dengan aktivitas keseharian, khususnya di lingkungan pesantren. Dilengkapi beberapa kosakata dan contoh penggunaannya dalam kalimat serta ungkapan-ungkapan yang sering dipergunakan dalam percakapan sehari-hari.
Buku ini meruapakan buku yang diramu sedemikian rupa untuk membantu para pemula dalam mempelajari bahasa Arab dan pecinta bahasa Arab, atau mereka yang sudah pintar bahasa Arab, karena banyak ungkapan-ungkapan baru yang jarang ditemukan di buku-buku lain.