Skripsi ini membahas bahwa 1). Asal usul Anyorong Lopi sudah ada sejak sekitar abad ke-14 (1301-1400 M) merupakan agenda tahunan yang dilaksanakan oleh masyarakat sebagai penolak bala, agar kampung mereka terhindar dari mara bahaya. 2). Prosesi upacara Anyorong Lopi yang dilaksanakan masyarakat Ara terbilang sederhana, tidak memerlukan biaya yang besar sehingga masyarakat Ara senantiasa selalu …