belakangan ini, perdebatan mengenai islam nusantara kembali memanas. beberapa pihak mempertanyakan, menggugat, dan tetiba menolak sekaligus tidak sepakat dengan konsep islam nusantara yang sejatinya gaungnya telah diletupkan oleh Nahdatul ulama (NU) sejak mukhtar ke-33 NU di jombang tahun 2015.
Buku ini disusun untuk menjawab berbagai pertanyaan yang sering muncul dari para mahasiswa tentang bagaimanamenerapkan teori dalam penelitian, maka dengan hadirnya buku ini diharapkan dapat menjawab dengan cara memberi contoh beberapa penelitian dari para dosen di jurusan Sejarah dan Kebudayaan Islam dengan berbagai keahlian masing-masing. Sebagian besar dari karya-karya tersebut merupakan ring…
Buku ini muncul sebagai upaya untuk melihat jejak Islam dalam kebudayaan Jawa. Islam di Jawa tumbuh berkembang dengan pesat dan menjadi satu anyaman yang kuat dan menguatkan dengan nilai sosial yang ada di masyarakat. Buku ini dituju kan untuk memberikan gambaran mengenai eksistensi nilai Islam dalam kebudayaan Jawa dan bagaimana cipta, karsa, dan karya manusia Jawa dilihat kembali sebagai khaz…
Resosialisasi dan revitalisasi moderasi Islam Indonesia sangat diperlukan mengingat tantangan aktual yang dihadapi ummatan wasathan Indonesia dalam dua atau tiga dasawarsa terakhir. Jika Indonesia bisa terpelihara dan terjaga, negara ini beserta para warganya boleh berbangga dengan moderasi Islam-nya. Berkat moderasi Islam, Indonesia tetap menjadi negara aman, Stabil, bertumbuh dan berkemajuan,…
Buku ini mengajukan permasalahan bagaimana komunitas-komunitas yang berbeda-beda tetapi mempunyai hubungan yang erat dalam linguistik dan etnik di nusantara ini menjadi bangsa yang bersatu.