Skripsi ini membahas tentang Integrasi Islam dengan budaya lokal dalam tradisi Doa Dana di Desa Soro Kecamatan Lambu Kabupaten Bima pada masa kontemporer. Dengan pokok masalah untuk mengkaji bagaimanakah eksistensi tradisi Doa Dana masyarakat di Desa Soro Kecamatan Lambu Kabupaten Bima? Bagaimanakah prosesi pelaksanaan tradisi Doa Dana masyarakat di Desa Soro Kecamatan Lambu Kabupaten Bima? Bag…
Skripsi ini membahas bahwa 1) asal usul tradisi Attarasa ini belum diketahui secara pasti kapan dimulainya namun pertama kali melakukan tradisi aftarasa ini adalah orang bangsawan. Tradisi Attarasa ini, masyarakat hanya melihat dari kehidupan nenek moyang mereka pada zaman dahulu kemudian dilanjutkan oleh anak cucunya yang sampai saat ini masih dilestarikannya. 2) Proses pelaksanaan tradisi ar…