Skripsi ini membahas bahwa makam Karaeng Passa terdapat di Desa Jombe Kecamatan Turatea Kabupaten Jeneponto yang terletak di atas bukit Karaeng Passa yang makamnya berukuran 2.35 meter bersampingan dengan makam istrinya berukuran 2,35 meter. Area makam Karaeng Passa terdapat rumah-rumah kecil yang dibuat oleh Karaeng Passa sebagai tempat untuk melaksanakan sholat pada zaman dahulu, kini berali…
Skipsi ini membahas tentang tradisi anggallara pada pernikahan adat masyarakat Desa Tanjonga Kecamatan Turatea Kabupaten Jeneponto. Dengan sub masalah dari pokok permasalahannya sebagai berikut: 1) Bagaimana asal mula tradisi anggallara pada pernikahan adat masyarakat Desa Tanjonga Kecamatan Turatea Kabupaten Jeneponto? 2) Bagaimana prosesi tradisi anggallara pada pernikahan adat masyarakat De…