Ilmu akhlak bukan kajian yang baru, tetapi sudah sangat lama dikaji oleh para pakar di bidang ilmu tasawuf, bahkan sebelum tasawuf sebagai ilmu, akhlak manusia sudah ada. sekalipun ilmunya belum ajeeg, tingkah laku manusia merupakan awal dari lahirnya ilmu akhlak maupun ilmu tasawuf. hal ini karena kedua ilmu secara subtansial berhubungan dengan tingkah laku manusia dilihat secara lahir maupu…
Memasuki zaman yang semakin angkuh dan bobrok ini, perlulah kembali pulang ke pemikiran yang mendasar. menggali dan mempertanyakan berbagai ideologi yang tercecer dan menimbulkan kesenjangan hidup. Pikiran kritis dan filosofis menyibak kedok-kedok busuk yang lahir dari rahim agama dan melenceng dari sistem pengetahuan, politik, ekonomi, kekuasaan, dan kebudayaan yang memakai samaran Beranjak…