Manusia pada esensinya senantiasa mencari kebenaran dalam hidupnya, sehingga dapat dikatakan bahwa mencari kebenaran adalah salah satu tujuan hidup manusia. Oleh karena itu, salah satu upaya ke arah tujuan hidup manusia adalah dengan berfilsafat dan berfikir secara mendalam, sehingga dapat mengarahkan manusia ke jalan yang lebih lurus dalam menemukan kebenaran.
Islam dan modernitas telah saling bersentuhan terjadi dalam kurum waktu yang cukup lama. Modernitas yang lahir dari Barat ini, oleh masyarakat Muslim, dianggap sebagai suatu kenyataan atau tantangan yang mešti dihadapi. Suatu hal yang wajar, bahwa sepanjang dua abad terakhir ini, tema yang paling menonjol dalam diskursus keislaman kontemporer adalah Islam dan tantangan modernitas. Tema ini men…
Jurnal ini terbit dua kali setahun yang membahas tentang media dialog ilmu yang berlatar belakang keadaban.