Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, pertama tradisi tola bala merupakan warisan nenek moyang sebelum menganut agama Islam yang masih dipertahankan eksistensinya sampai sekarang oleh masyarakat Desa Bonto Mate'ne. Tradisi ini bertujuan untuk menolak malapetaka dan musibah yang akan atau sedang terjadi. Ttradisi tola bala adalah tradisi yang bersemainya dua muatan dalam satu praktik, Islam me…