sosiologi politik merupakan subbidang yang muncul dan berkembang dalam sosiologi kontemporer dan ilmu politik. sosiologi politik merupakan penggabungan dari dua dispilin ilmu yaitu, ilmu npolitik dan ilmu sosial, yang kemudian dapat dikategorikan sebagai subbidang dan sosiologi kontemporer atau dari ilmu politik sehingga, menjadi suatu kajian ilmiah apabila sosiologi politik merupakan bagian bi…
Hidup dalam masyarakat multikultur tidak menjamin interaksi social yang sehat. Prasangka bisa sewaktu-waktu muncul dan berpotensi menebar aroma kecurigaan dan sentiment. Untuk itu, diperlukan komunikasi lintas budaya.