Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1. Budaya tari pajaga lili adalah pajaga lili artinya orang yang berjaga-jaga di wilayah Budaya ini sudah ada sejak zaman Sawerigading dan masih dilaksanakan hingga saat ini akan tetapi terajdi pada perubahan fungsinya dan telah dipadukan dengan beberapa alat modem dan beberapa tahapan dalam budaya tari pajaga lili. 2. Prosesi tari pajaga lili yaitu …