skripsi ini memahas tentang strategi pelestarian bahan pustaka, serta kendla kendala yang dihadapi pustakawan dalam pelestarian bahan pustaka. jenis penelitian ini ialah kualitatif deskriptif dengan metode pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dokumentasi sedangkan teknis analisis data dilakukan empat cara yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan